Ombudsman Perwakilan Sumsel Akan Panggil Oknum Lurah Timbangan Terkait Video Konten Aromah Pungli

Palembang, kabarkata.com – Ombudsman sebagai Lembaga Negara yang diberi kewenangan mengawasi Penyelenggaran Pelayanan Publik yang dilaksanakan oleh Aparatur Sipil Negara sangat menyayangkan sikap seorang oknum lurah di Timbangan, Ogan Ilir dalam memberikan pelayanan dengan meminta imbalan atau pungli tersebut yang saat ini sudah menjadi viral di sosial media.
Ombudsman Perwakilan Sumatera Selatan, hari ini, 31/12/2019 akan melakukan rapat pleno untuk menentukan tindaklanjut kedepan mengenai ini.
Pages: 1 2
Related News
News IndexMuba Kembali Cetak Prestasi, Raih Anugerah Kebudayaan Indonesia (AKI)...

PT. Petro Muba dan Anak Perusahaan, Siap Lakukan Pembenahan yang Lebih Baik...

Kunjungan Inspiratif Komisi 1 DPRD Tangerang Selatan ke Camat Babat Toman...

Majelis Pertimbangan Kelitbangan Muba Serahkan Kajian Stunting....

DitpolAirud Polda Sumsel Bersama Irmas Babul ihsan Adakan Seminar Ke Masyarakat deng...

Polwan DitpolAirud Polda Sumsel Dan,IRMAS Masjid Babul Ihsan Bekerjasama Mengadakan ...
